News & Research

Reader

Delapan Sektor Tertekan, IHSG Melemah 0,59% di Sesi Pembukaan
Thursday, May 02, 2024       09:22 WIB

Ipotnews - IHSG bergerak melemah usai pembukaan perdagangan, Kamis (2/5) sebesar 0,59 persen atau 43 poin ke level 7.191 tepatnya pada pukul 09.04 wib.
Level tertinggi sementara hari ini yaitu 7.234 di zona hijau dan terendah di level 7.180 di zona merah. Sebanyak 172 emiten bergerak menguat, 203 emiten melemah dan 168 emiten stagnan.
Lima emiten yang menjadi top losers pada yaitu tercatat melemah -6,60 persen, -5,06 persen, -4,71 persen, -4,48 persen, -4,31 persen.
Sementara itu Saham yang menjadi top gainers yaitu 23,75 persen, 8,33 persen, 6,58 persen, 6 persen dan 5,10 persen.
Delapan sektor tercatat melemah dan hanya tiga sektor yang menguat yaitu infrastruktur 0,17 persen ke level 1.623, sektor industri 0,14 persen ke level 1.064, kesehatan 0,49 persen ke level 1.396. Untuk pelemahan terjadi di sektor konsumer non primer -0,73 persen menjadi 688 dan properti -0,06 persen ke level 626.
Lalu konsumer primer -066 persen ke level 759, transportasi -0,64 persen ke level 1.320, teknologi -0,15 persen ke level 3.354, keuangan -1,16 persen ke level 1.416, energi -0,43 persen menjadi 2.219, bahan baku -0,29 persen ke level 1.342.
Lima emiten dengan torehan transaksi terbesar sementara yaitu dengan membukukan nilai transaksi Rp379,04 triliun, Rp270,64 miliar, Rp86,66 miliar, Rp70,39 miliar dan Rp56,39 miliar.(Marjudin)

Sumber : admin

powered by: IPOTNEWS.COM


Berita Terbaru

Friday, May 17, 2024 - 09:08 WIB
Benteng Api Technic (BATR) IPO, Buka Harga Rp 100-115
Friday, May 17, 2024 - 09:06 WIB
Hasil RUPS Tahunan Mei 2024 TOTL
Friday, May 17, 2024 - 09:05 WIB
Jadwal Dividen Adaro (ADRO) Keluar
Friday, May 17, 2024 - 09:03 WIB
Xolare (SOLA) Rampungkan Proyek PLTS di Raja Ampat
Friday, May 17, 2024 - 09:01 WIB
Mau Delisting, Emiten Grup Salim (META) Balikkan Rugi Jadi Laba
Friday, May 17, 2024 - 08:59 WIB
MIDI Tebar Dividen Tunai Sebesar Rp155,47 Miliar
Friday, May 17, 2024 - 08:59 WIB
Perubahan Kepemilikan Saham BMRI, Beli
Friday, May 17, 2024 - 08:57 WIB
Kuartal I, WOM Finance (WOMF) Catatkan Kinerja Positif
Friday, May 17, 2024 - 08:57 WIB
Harga Naik Tak Biasa, Saham NETV Dalam Pemantauan BEI
Friday, May 17, 2024 - 08:57 WIB
Hasil RUPS Tahunan dan Luar Biasa Mei 2024 KRYA